Ini Dia Fitur Toyota Calya LCGC 2016, Tenang Gan, Pelek Kaleng Di Tiadakan !!

6
toyota-calya-warna-merah-lmpv-lcgc
Toyota Calya 2016 LCGC Red Metallic

BMspeed7.com – sobat sekalian…PT Toyota Astra Motor (TAM) memang baru saja merilis MPV terbaru dengan harga “Murah” tepatnya kemarin,Selasa,(2/8/2016) . Pada saat itu juga Daihatsu yang digandeng Toyota turut merilis Daihatsu Sigra. Ya,gak beda tipis lah sama Toyota Calya..lawong ini kembaran yang lahir dikeluarga mobil LCGC 7 seater. Nah,sekarang saya lebih dulu mengulas Toyota Calya. Ini dia sob!

Yaps,pada artikel sebelumnya saya sempat publish artikel mengenai peluncuran perdana Toyota Calya serta Daihatsu Sigra,pada saat bersamaan saya juga membagikan info kepada anda mengenai pilihan warna,harga dan spesifikasi Toyota Calya.

Baca Juga :

Nah,sebagai mobil LCGC 7 seater/penumang, tentu hal ini menjadi barang baru untuk Toyota dan rasanya kurang pas jikalau  tidak mengulas fitur unggulan yang dibawakan oleh Toyota Astra Motor (TAM) akan produknya Toyota Calya. Lantas fitur apa saja sih yang dicangkokan pesaing Datsun GO+ panca ini. Ini dia sob Fitur unggulan Toyota Calya 2016 Indonesia. Lengkap dari Exterior,Interior,Safety dan Comfort alias kenyamanan.

Fitur Safety Toyota Calya 2016 LCGC

toyota-calya-safety
Toyota Calya Safety System
kunci-immbilizer-toyota-calya-2016
Toyota Calya Dilengkapi kunci Immobilizer
toyota-calya-ABS-2016
Toyota Calya telah dilengkapi rem Antilock Brake System (ABS)
toyota-calya-3-point-seatbelt-bmspeed7-com_
3 titik Sabuk pengaman Toyota Calya
fitur-dual-airbag-toyota-calya-2016
Dual SRS Airbag sebagai Standar Fitur Toyota Calya
sensor-parkir-toyota-calya
Toyota Calya juga dilengapi Sensor parkir belakang
fitur-toyota-calya-2016
Telah dilengkapi fitur “Isofix” untuk pemasangan kursi bayi

Fitur kenyamanan Toyota Calya 2016

comfort-toyota-calya-lcgc-bmspeed7-com_
Fitur Comfort/kenyamanan Toyota Calya 2016
fitur-toyota-calya-2016
Toyota Calya 7 penumpang
kursi-toyota-calya
Kelegaan penumpang pada kuris baris ketiga
fitur-toyota-calya-headrest-sandaran-kepala_
Sandaran kepala yang bisa disetel
fitur-toyota-calya-2016-mpv-LCGC
Menekuk kursi baris ketiga cukup satu sentuhan
rear-air-circulator-toyota-calya-LCGC-2016
Ventilasi Udara dari kipas yang dihembuskan ke kursi baris ketiga

Fitur Interior Toyota Calya 2016 LCGC

fitur-kenyamanan-toyota-calya-mpv-LCGC-2016
Interior Toyota Calya 2016
spidometer-toyota-calya-mpv-LCGC-2016
Dashboard Toyota Calya 2016
fitur-interior-toyota-calya-2016-MPV-LCGC
Letak Tuas Transmisi di Dashboard kaya Honda freed
spidometer-toyota-calya-2016
Panel Meter Toyota Calya 2016

toyota-calya-electric-outer-mirror-_

toyota-calya-charging-feature
Telah dilengkapi tempat pengecasan handphone pada kursi baris ketiga

Fitur Exterior Toyota Calya 2016 LCGC

exterior-toyota-calya-2016-bmspeed7-com_

lampu-kabut-toyota-calya
Rumah foglamp dilengkapi garnish krom menambah stylish
toyota-calya-two-tone-alloy-wheels_
pelek alumunium alloy
reflektor-lampu-belakang-toyota-calya-2016-mpv-lcgc
Pada tipe tertinggi sudah dilengkapi reflektor model menyiku pada lampu belakang
lampu-utama-toyota-calya
Headlamp dengan sudut serba tajam

Ouh iya sob,Toyota Calya dibekali mesin 1200cc Dual VVT-i,DOHC 16 klep,ada dua pilihan Transmisi pada masing2 tipe yakni matik 4 percepatan dan transmisi manual 5 percepatan, power maksimal 88 HP @ 6,000 RPM, terdapat 6 pilihan warna,fitur berlimpah meski sejatinya ini mobil LCGC,bahkan untuk tipe tertinggi sudah dilengkapai elektrik miror,garnish krom pada beberapa bagian,serta dilengkapi reflektor/penutup lampu belakang Dan paling menarik adalah semua type telah dibekali pelek aluminium alloy termasuk ban cadangan dibawah kolong. So,tak ada pelek kaleng seperti Daihatsu Sigra.

Ok,kiranya itu saja info yang bisa saya share ke pemirsa,mohon maaf bila ada kesalahan mengenai fitur yang dibawakan,karena fitur diatas belum saya ketahui semua dimasing-masing tipe.

~Pekalongan City Of Batik~

6 COMMENTS

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here