GoPro Hero 9 Black : Spesifikasi, Harga dan Fitur

0
GoPro Hero 9 Black
GoPro Hero 9 Black

bmspeed7.com – GoPro adalah pemimpin pasar action cam di dunia. Nah baru baru ini perusahaan asal Amerika Serikat itu telah merilis GoPro Hero 9 yang merupakan penerus versi sebelumnya, GoPro Hero 8 Black.

Sebagai produk baru tentu Gopro Hero 9 Black telah mendapat sederet pembaruan atau penyempurnaan yang membuatnya lebih baik jika dibanding versi 8,7,6 maupun 5.

Perubahan GoPro Hero 9 Black tersebut mencakup semua sektor baik desain, spesifikasi dan fitur yang dibawakan. Dampaknya ada perbedaan pada harga yang dipasarkan pastinya.

Desain GoPro 9

Ok,secara desain memang masih menganut GoPro Black series yang dimulai dari versi 5. Namun GoPro Hero 9 ada perubahan pada dimensi dan indikator teman-teman.

Gopro Hero 9 Black Gopro Hero 8 Black
Panjang     : 71.0mm Panjang   : 66.3mm
Lebar        : 33.6mm Lebar       : 28.4mm
Tinggi        : 55.0mm Tinggi      : 48.6mm

Sekarang layar depan GoPro Hero 9 Black punya layar lebih besar jika dibandingkan dengan Gopro Hero 8 Black. Kemudian untuk indikator ‘Status Light’ sekarang nyala memanjang dan diletakan di atas layar LCD, di versi sebelumnya hanya satu titik dan letaknya di samping layar.

Dari samping kiri juga ditemukan perbedaan desain, dimana untuk Hero 9 Black sudah ditanamkan ‘Drain Microphone’ sementara Hero 8 Black belum. Saya tidak mengerti apa fungsinya, tapi kalau ditranslate artinya untuk mengalirkan air.

Nah kalau di samping kanan,bedanya hanya penempatan komponen yang ada dibalik door latch, semacam pembuka. Jadi di dalamnya seperti biasa terdapat baterai, port USB C dan slot micro SD.

Dari bawah tidak ada perbedaan, justru yang ada kesamaan yakni adanya dudukan atau folding fingers dan speaker.

Spesifikasi GoPro 9

Dari tahun ke tahun ketika GoPro terbaru dirilis,terjadi peningkatan spesifikasi yang menjadikanya lebih advance. Ini bagus,artinya GoPro berinovasi dan mengikuti perkembangan teknologi. Akhirnya konsumen yang diuntungkan.

Key Features

  • Built-In Mounting with Folding Fingers | HERO9 Black Mods Compatibility
  • HyperSmooth 3.0 Video Stabilization | TimeWarp 3.0 Video
  • SuperPhoto + Improved HDR | Night Lapse Video
  • Digital Lenses (SuperView, Wide, Linear + Horizon Leveling, Linear, Narrow)
  • Live Streaming in 1080p | Webcam Mode
  • Power Tools (HindSight, LiveBurst, Scheduled Capture, Duration Capture)
  • Voice Control with Wake on Voice | RAW in All Photo Modes
  • Presets + On-Screen Shortcuts | Intuitive Touch Screen | Touch Zoom
  • Portrait Orientation | Photo Timer | Rugged + Waterproof to 33ft (10m)
  • 8x Slo-Mo | 100Mbps Bit Rate | Face, Smile, Blink, + Scene Detection | Exposure Control | GP1 Chip | Protune
  • Rechargeable Battery (1720mAh Lithium-Ion) | Protective Housing (HERO9 Black) Compatible

Audio Features

  • 3.5mm Audio Mic Input with Media Mod for HERO9 Black or Pro 3.5 Mic Adapter (Sold Separately)
  • RAW Audio Capture (.wav Format) | Advanced Wind-Noise Reduction | Stereo Audio

Connected Features

  • Wi-Fi + Bluetooth® | GPS Enabled | Connects to GoPro App
  • Auto Offload to Phone | Auto Upload to the Cloud with GoPro Subscription
  • The Remote Compatible (Coming Soon) | HDMI Port with Media Mod for HERO9 Black (Sold Separately) | USB-C Port

Camera Modes Setting

Photo

20MP

  • Photo : SuperPhoto + Improved HDR, Continuous Photo,Wide, Linear, Narrow Lenses
  • LiveBurst : 8MP, 12MP Output,Wide Lens
  • Burst : Auto, 30/10, 30/6, 30/3, 25/1, 10/3, 10/1, 5/1, 3/1 Intervals Wide, Linear, Narrow Lenses
  • Night : Auto, 2s, 5s, 10s, 15s, 20s, 30s Shutter Wide, Linear, Narrow Lenses
  • Additional Photo Settings : Scheduled Capture, Touch Zoom, Photo Timer, Protune, Standard, RAW Photo Capture (Photo, Burst, and Night Modes)

Video

Video 5K30 + 4K60, Wide FOV
  • 16:9 Aspect Ratio
5K Wide Lens 30, 24 fps
Linear Lens 30, 24 fps
Linear + Horizon Leveling 30, 24 fps
Narrow Lens 30, 24 fps
4K Wide Lens 60, 30, 24 fps
SuperView Lens 30, 24 fps
Linear Lens 60, 30, 24 fps
Linear + Horizon Leveling 60, 30, 24 fps
Narrow Lens 60, 30, 24 fps
2.7K Wide Lens 120, 60 fps
Linear Lens 60, 30, 24 fps
Linear + Horizon Leveling 60, 30, 24 fps
Narrow Lens 60, 30, 24 fps
1080p Wide Lens 120, 60, 30, 24 fps
SuperView Lens 120, 60, 30, 24 fps
Linear Lens 240, 120, 60, 30, 24 fps
Linear + Horizon Leveling 240, 120, 60, 30, 24 fps
Narrow Lens 240, 120, 60, 30, 24 fps
  • 4:3 Aspect Ratio
4K Wide Lens 30, 24 fps
Linear Lens 30, 24 fps
Linear + Horizon Leveling 30, 24 fps
Narrow Lens 30, 24 fps
2.7K Wide Lens 60 fps
Linear Lens 60 fps
Linear + Horizon Leveling 60 fps
Narrow Lens 60 fps
1440p Wide Lens 120, 60, 30, 24 fps
Linear Lens 120, 60, 30, 24 fps
Linear + Horizon Leveling 120, 60, 30, 24 fps
Narrow Lens 120, 60, 30, 24 fps
  • Looping
4K Wide Lens 30 fps
SuperView Lens 30 fps
Linear Lens 30 fps
1440p Wide Lens 60 fps
SuperView Lens 60 fps
Linear Lens 60 fps
1080p Wide Lens 120, 60 fps
SuperView Lens 120, 60 fps
Linear Lens 120, 60 fps
Narrow Lens
120, 60 fps
Intervals
Max, 5m, 20m, 60m, 120m
  • Video File Format

MP4 (H.264/AVC), MP4 (H.265/HEVC)
  • Max Video Bit Rate

100Mbps (2.7K, 4K, 5K)
  • Additional Video Settings

HyperSmooth 3.0 Video Stabilization + Boost, HindSight, Scheduled Capture, Duration Capture, On-Screen Shortcuts, Touch Zoom, 8x Slo-Mo, Protune.

Time Lapse

  • TimeWarp 3.0 Video
4K Wide, Linear Lenses
Auto, 2x, 5x, 10x, 15x, 30x Speed
2.7K Wide, Linear, Narrow Lenses Auto, 2x, 5x, 10x, 15x, 30x Speed
1440p Wide, Linear, Narrow Lenses Auto, 2x, 5x, 10x, 15x, 30x Speed
1080p
Wide, Linear, Narrow Lenses
Auto, 2x, 5x, 10x, 15x, 30x Speed
  • Time Lapse Video
4K Wide, Linear Lenses
0.5s, 1s, 2s, 5s, 10s, 30s, 1m, 2m, 5m, 30m, 60m Interval
2.7K Wide, Linear Lenses 0.5s, 1s, 2s, 5s, 10s, 30s, 1m, 2m, 5m, 30m, 60m Interval
1440p Wide, Linear Lenses 0.5s, 1s, 2s, 5s, 10s, 30s, 1m, 2m, 5m, 30m, 60m Interval
1080p
Wide, Linear Lenses
0.5s, 1s, 2s, 5s, 10s, 30s, 1m, 2m, 5m, 30m, 60m Interval
  • Night Lapse Video
4K Wide, Linear Lenses Auto, 4s, 5s, 10s, 15s, 20s, 30s, 1m, 2m, 5m, 30m, 60m Interval
2.7K Wide, Linear Lenses Auto, 4s, 5s, 10s, 15s, 20s, 30s, 1m, 2m, 5m, 30m, 60m Interval
1440p Wide, Linear Lenses Auto, 4s, 5s, 10s, 15s, 20s, 30s, 1m, 2m, 5m, 30m, 60m Interval
1080p
Wide, Linear Lenses
Auto, 4s, 5s, 10s, 15s, 20s, 30s, 1m, 2m, 5m, 30m, 60m Interval
  • Time Lapse Photo
Wide, Linear, Narrow Lenses
0.5s, 1s, 2s, 5s, 10s, 30s, 1m, 2m, 5m, 30m, 60m Interval
  • Night Lapse Photo
Wide, Linear, Narrow Lenses
0.5s, 1s, 2s, 5s, 10s, 30s, 1m, 2m, 5m, 30m, 60m Interval
  • Additional Video Settings

Scheduled Capture, Duration Capture, On-Screen Shortcuts, Touch Zoom, Protune, RAW Photo Capture (Time Lapse and Night Lapse Modes)

Fitur GoPro 9

Livestreaming full HD
  • Kamera 20MP
  • Perekaman video sudah mendukung resolusi 4K di 60fps dan 5K di 30fps
  • Waterproof pada kedalaman 33ft (10m)
  • Hypersmooth versi 3.0
  • Built in Mounting
  • 8x Slomotion
  • Data Overlays (GPS)
  • Mendukung live streaming beresolusi 1080p
  • Voice Control
  • Scheduled Capture
  • Superphoto + HDR
  • RAW

Harga GoPro Hero 9

Dilansir dari laman perusahaan, harga GoPro Hero 9 Black dibanderol $499.98 atau setara Rp 7 jutaan dengan kurs $1 = Rp 14738,05 yang include dengan 1-year subscription to GoPro,Unlimited cloud storage,Up to 50% off at GoPro.com, Total camera replacement dan 32GB SD card merek Sandisk Extreme U3 V20.

Harga tersebut tentu akan berbeda dengan di Indonesia,kitu tunggu saja saat launching nanti via anak perusahaan PT Erajaya Swasembada Tbk, PT Teletama Artha Mandiri selaku importir dan distributor resmi action cam GoPro di Tanah Air.

Untuk kelengkapan di dalam kardus sendiri meliputi HERO9 Black Camera, Rechargeable Battery, Curved Adhesive Mount, Mounting Buckle, USB-C Cable, Thumb Screw dan Camera Case.

GoPro Hero 9 sudah rilis nih,cocok banget pastinya buat teman-teman yang suka traveling atau motovlog. Sekali lagi, di Indonesia belum rilis, kita tunggu dan lihat saja nanti. Siapkan tabungan dari sekarang deh hehe.  | Mas Muslim @bmspeed7.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here