Akan Ada Motor Baru Yamaha 2 Hari Lagi, Ini Teasernya

0

bmspeed7.com – PT Yamaha Indonesia Motor Mfg (YIMM) dijadwalkan akan merilis motor baru di 2 November 2020. Hal ini saya ketahui dari video teaser berdurasi 13 detik yang diunggah di akun Instagram resmi perusahaan, @yamahaindonesia.

Tidak begitu mengagetkan bagi saya Yamaha Indonesia akan merilis motor baru, karena memang biasanya ada di awal,pertengahan dan akhir tahun seperti sekarang ini. Beberapa gosip juga sudah bersliweran akan hadirnya motor baru dari pabrikan berlogo garputala.

Dan kini tiba saatnya motor baru itu akan diperkenalkan ke publik. Lantas apa nih varian produk yang akan dirilis Yamaha Indonesia?

  • Melihat bentuk headlight, kuat kemungkinan Yamaha Aerox 155 VVA MY 2021
  • Dari suara mesin dan knalpot juga mengarah ke Aerox 155 VVA

Ok deh kita pantengin akun @yamahaindonesia dan Youtube Yamaha Indonesia di 2 November 2020 Jam 10.00 WIB. | Mas Muslim @bmspeed7.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here